Model adalah sebuah gambaran desktriptif dari sebuah praktek yang bermutu yang mewakili sesuatu yang nyata. Model keperawatan adalah aplikasi dari struktur keperawatan itu sendiri yang memungkinkan seorang perawat untuk menerapkan cara mereka bekerja.
Model praktek keperawatan didasarkan isi dari sebuah teori dan konsep praktek sedangkan teori dan konsep mencerminkan filosofi, nilai dan keyakinan tentang manusia.
Keperawatan komunitas merupakan pelayanan profesional yang pada prakteknya memerlukan acuan atau landasan teoretis untuk menyelesaikan atau mengatasi fenomena yaitu penyimpangan dalam kebutuhan dasar komunitas.
Link Download file Power point yang sudah jadi DISINI