Minggu, 06 November 2011

Konsep Dasar Keperawatan Maternitas

















































        Keperawatan maternitas merupakan salah satu bentuk pelayanan profesional keperawatan yang ditujukan kepada wanita pada masa usia subur (WUS) berkaitan dengan system reproduksi, kehamilan, melahirkan, nifas, antara dua kehamilan dan bayi baru lahir sampai umur 40 hari, beserta keluarganya, berfokus pada pemenuhan kebutuhan dasar dalam beradaptasi secara fisik dan psikososial untuk mencapai kesejahteraan keluarga dengan menggunakan pendekatan proses keperawatan.

Download Full materi Power point nya DISINI  yang sudah jadi.....

Gejala dan Tanda Kehamilan






























       Gejala dan tanda kehamilan adalah suatu keadaan yang dirasakan seseorang wanita sebelum melahirkan atau pre natal dengan gejal normal yaitu adanya rasa mual dan muntah, rasa berat pada payudara, berhentinya
amenorea (haid -+ 2 bulan) dll.
        Anda bisa men- Download materinya yang lengkap DISINI dalam bentuk Power point yang sudah jadi.
Jangan lupa sebelum close tinggalkan Komentarnya.....